Highlights Liga Europa: AS Roma 3-3 Austria Wien
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 04:25
AS Roma memang sempat tertinggal lebih dulu karena gol Raphael Holzhauser di menit 16. Namun Stephan El Shaarawy mampu membalik keadaan dan Alessandro Florenzi menjadikan AS Roma unggul 3 - 1 hingga 10 menit jelang pertandingan berakhir.
Namun kemenangan yang sudah di depan mata harus sirna karena tim tamu mampu menyamakan kedudukan lewat gol Dominik Prokop dan Olarenwaju Kayode sebelum wasit meniup peluit panjang.
Berikut ini cuplikan gol dalam pertandingan antara AS Roma vs Austria Wien:
Susunan Pemain
AS Roma: Alisson; Florenzi (Emerson Palmieri 76), Manolas, Fazio, Juan Jesus; Paredes, Nainggolan, Gerson; Iturbe (Dzeko 81), Totti, El Shaarawy (Salah 65)
Austria Wien: Almer (Hadzikic 25); Larsen, Stronati, Filipovic, Martschinko; Serbest, Holzhauser; Venuto (Tajouri-Shradi 76), A Grunwald (Prokop 78), Felipe Pires; Kayode. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Ingin Borong Tiga Bek Manchester City Ini Sekaligus
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 15:25 -
AS Roma Ingin Memphis Gantikan Salah
Liga Italia 19 Oktober 2016, 23:19 -
Data dan Fakta Liga Europa: AS Roma vs Austria Wien
Liga Eropa UEFA 19 Oktober 2016, 16:24 -
Prediksi AS Roma vs Austria Wien 21 Oktober 2016
Liga Eropa UEFA 19 Oktober 2016, 16:18 -
Negosiasi Kontrak Baru Manolas Macet, Arsenal Siaga
Liga Inggris 19 Oktober 2016, 15:13
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39