Highlights Liga Champions: Tottenham 0-1 RB Leipzig
Ari Prayoga | 20 Februari 2020 07:26
Bola.net - RB Leipzig sukses mengalahkan Tottenham dengan skor tipis 1-0 dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2019-20 yang dihelat di Tottenham Hotspur Stadium, Kamis (20/2/2020) dini hari WIB.
Kemenangan Leipzig ditentukan oleh gol semata wayang yang dicetak Timo Werner dari titik penalti pada babak kedua.
Berikut cuplikan jalannya pertandingan ini selengkapnya:
Berkat hasil ini, Leipzig pun berada di atas angin untuk melaju ke babak perempat final. Meski demikian, masih ada laga leg kedua yang akan dimainkan pada pertengahan Maret mendatang.
Susunan Pemain
Tottenham: Hugo Lloris; Ben Davies, Davinson Sanchez, Toby Alderweireld, Serge Aurier; Gedson Fernandes (Tanguy Ndombele 64'), Harry Winks; Steven Bergwijn, Dele Alli (Erik Lamela 64'), Giovani Lo Celso; Lucas Moura.
RB Leipzig: Peter Gulasci, Angelino, Lukas Klostermann, Marcel Halstenberg, Nordi Mukiele; Ethan Ampadu, Konrad Laimer (Emil Forsberg 83'); Christopher Nkunku (Amadou Haidara 74'), Marcel Sabitzer; Timo Werner, Patrik Schick (Yussuf Poulsen 77').
Sumber: Vidio.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Liverpool, Atletico Madrid Harus Ingat Nasib Barcelona
Liga Champions 19 Februari 2020, 21:46 -
Tiga Kandidat Juara UCL Versi Morata, Salah Satunya Juventus
Liga Champions 19 Februari 2020, 21:19 -
Hadapi Atletico, Liverpool tak Bisa Hanya Andalkan Dukungan Fans di Anfield
Liga Champions 19 Februari 2020, 19:50 -
Hadapi Atletico yang Defensif dan Banyak Drama, Ini yang Harus Dilakukan Liverpool
Liga Champions 19 Februari 2020, 18:56
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39