Highlights Liga Champions: Napoli 2-4 Manchester City
Ari Prayoga | 2 November 2017 05:48
Bola.net - - Manchester City sukses mengatasi perlawanan sengit Napoli dengan meraih kemenangan 4-2 dalam laga matchday 4 Liga Champions yang digelar di San Paolo, Kamis (2/11) dini hari WIB.
Sempat tertinggal lewat gol Lorenzo Insigne, City berbalik memimpin berkat gol duo bek Nicolas Otamendi dan John Stones untuk kemudian disamakan lagi lewat penalti Jorginho.
City akhirnya sukses meraih kemenangan berkat gol rekor Sergio Aguero dan persembahan Raheem Sterling di menit-menit akhir.
Berikut highlights laga ini selengkapnya.
Susunan Pemain
Napoli: Reina; Ghoulam (Maggio 31'), Koulibaly, Albiol, Hysaj; Hamsik, Jorginho (Ounas 82'), Allan (Rog 75'); Insigne, Mertens, Callejon.
Manchester City: Ederson; Delph, Otamendi, Stones, Danilo; Gundogan (Silva 71'), Fernandinho, De Bruyne; Sane (Jesus 90'), Aguero (Bernardo 76'), Sterling.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Matic Untuk MU Jelang Lawan Chelsea
Liga Inggris 1 November 2017, 22:54 -
Inter Kembali Lirik Pastore Plus Mangala
Liga Italia 1 November 2017, 17:15 -
Guardiola: Akan Luar Biasa Jika Silva di Barcelona
Liga Inggris 1 November 2017, 16:10 -
City Akan Bantu Gabriel Jesus Menangkan Ballon d'Or
Liga Inggris 1 November 2017, 15:35 -
Silva: City Bermain Seperti Barcelona
Liga Champions 1 November 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10