Highlights La Liga: Espanyol 1-4 Real Madrid
Editor Bolanet | 18 Mei 2015 02:24
Tempo pertandingan berjalan cukup cepat di laga ini. Apalagi, Espanyol bermain pantang menyerah. Namun, berondongan tiga gol dari Cristiano Ronaldo plus satu gol dari akhirnya meruntuhkan pertahanan mereka walau mereka juga sempat membalas melalui gol Christian Stuani. Sayangnya, keperkasaan El Real di laga ini menjadi sia-sia karena di waktu yang sama memastikan diri menjadi juara setelah mengalahkan Atletico Madrid dengan skor 0-1.
Susunan Pemain:
Espanyol (3-5-2): Casilla; Gonzalez, Moreno, Colotto (Montanes 84'); Arbilla, Lopez, Sanchez, Abraham (Rohde 84'), Alvarez; Garcia, Caicedo (Stuani 64').
Real Madrid (4-3-3): Navas; Carvajal (Fernandes 81'), Pepe, Varane, Marcelo; Isco (Illarramendi 73'), Kroos, Rodriguez; Bale, Ronaldo, Benzema (Chicharito 63').
Statistik Pertandingan Espanyol - Real Madrid:
Penguasaan bola: 45% - 55%
Shots (on goal): 15 (3) - 18 (7)
Corner: 2 - 5
Pelanggaran: 17 - 12
Offside: 3 - 5
Kartu kuning: 2 - 2
Kartu merah: 0 - 0. (goa/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Dicerca, Casillas Dibela
Liga Spanyol 17 Mei 2015, 21:14 -
Carragher: Bale Bisa Jadi Legenda di Klub Selain Madrid
Liga Spanyol 17 Mei 2015, 19:22 -
Carragher: Bale Tak Mungkin Menang Bersaing Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 17 Mei 2015, 18:38 -
Legenda Gunners Desak Arsenal Beli Gareth Bale
Liga Inggris 17 Mei 2015, 17:01 -
Liga Inggris 17 Mei 2015, 16:28
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39