Highlights La Liga: Espanyol 0-3 Barcelona
Heri | 30 April 2017 09:48
Bola.net - - Espanyol menjamu Barcelona dalam pertandingan La Liga jornada 35 La Liga 2016-17. Pertandingan ini dilangsungkan di Estadio RCDE pada hari Minggu .
Barcelona sempat mengalami kebuntuan pada babak pertama. Namun kesalahan passing Juarado memberi jalan bagi gol pertama Barca yang dicetak Luis Suarez. Ivan Rakitic menambah satu gol sebelum Suarez mencetak gol keduanya untuk membawa Barca menang 3-0.
Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:
Susunan pemain Espanyol: Diego Lopez, Javi Lopez, David Lopez, Reyes, Caricol, Jurado, Fuego (79' Junque), Mata, Piatti, Caicedo (61' Baptistao), Moreno.
Susunan pemain Barcelona: Ter Stegen, Alba, Umtiti, Pique, Roberto, Gomes (78' Mascherano), Busquets, Rakitic, Neymar, Suarez, Messi.(sa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Verratti Bantah Bertemu Dengan Perwakilan Barcelona
Liga Spanyol 29 April 2017, 22:20 -
Roma Inginkan Denis Suarez Dari Barcelona
Liga Italia 29 April 2017, 18:52 -
Inilah Dua Pemain Idaman Jurgen Klopp
Liga Inggris 29 April 2017, 13:50 -
Barcelona Kembali Lirik Bek Muda Ajax
Liga Spanyol 29 April 2017, 13:00 -
Enrique: Derby Espanyol vs Barca Seperti Final
Liga Spanyol 29 April 2017, 09:22
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39