Highlights La Liga: Celta Vigo 2-1 Sevilla

Gia Yuda Pradana | 10 Februari 2020 11:41
Highlights La Liga: Celta Vigo 2-1 Sevilla
Iago Aspas (c) AP Photo

Bola.net - Celta Vigo sukses mengalahkan sang tamu Sevilla di pekan ke-23 La Liga 2019/20, Senin (10/2/2020). Sempat tertinggal, Celta menutup laga dengan kemenangan 2-1.

Sevilla unggul terlebih dahulu melalui gol Youssef En-Nesyri menit 23. Iago Aspas menyamakan kedudukan untuk Celta di menit 78. Pione Sisto memastikan Celta menang dramatis dengan gol yang dicetaknya di menit 90+1.

Advertisement

Berikut cuplikan pertandingannya.

Sumber: Vidio