Highlights La Liga: Barcelona 2-2 Celta Vigo
Haris Suhud | 2 Desember 2017 21:12
Bola.net - - Barcelona gagal meraih kemenangan ketika menghadapi Celta Vigo di pekan ke-14 La Liga, Sabtu (2/12), di Camp Nou. Pertandingan antara kedua kubu berakhir imbang 2-2.
Celta Vigo sebagai tim tamu mampu mencuri keunggulan lebih dulu pada menit 20 lewat tembakan Iago Aspas. Ia mencetak gol setelah tembakan Maxi Gomez masih dapat dibendung penjaga gawang Barca. Aspas kemudian melanjutkan bola dengan sontekannya dari depan gawang.
Keunggulan Celta Vigo tak bertahan lama karena Lionel Messi mampu menyamakan kedudukan dua menit kemudian. Messi mencetak gol ini setelah mendapat umpan dari Paulinho.
Di babak kedua, pasukan Ernesto Valverde sempat membalik keunggulan lewat gol Luis Suarez pada menit 62. Ia mencetak gol tersebut usai menerima umpan dari Jordi Alba dari sisi kiri lapangan.
Namun keunggulan Barca tak bisa bertahan hingga laga usai. Celta Vigo kembali membungkam Camp Nou dengan gol yang dicetak oleh Maxi Gomez. Skor 2-2 bertahan hingga laga usai.
Berikut ini cuplikan pertandingan antara Barcelona vs Celta Vigo:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valverde Tutup Peluang Dembele Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 1 Desember 2017, 22:34 -
Bos Barcelona Bosan Bicara Transfer Coutinho
Liga Spanyol 1 Desember 2017, 22:06 -
Liverpool Minta 145 Juta Euro untuk Transfer Coutinho
Liga Spanyol 1 Desember 2017, 20:39 -
Mascherano Sadar Sudah Hampir Tiba Saatnya Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 1 Desember 2017, 14:17 -
Barcelona Diuji Pemilik Salah Satu Serangan Terbaik di La Liga
Liga Spanyol 1 Desember 2017, 11:22
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10