Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Gibraltar 0-6 Belgia

Editor Bolanet | 11 Oktober 2016 05:24
Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Gibraltar 0-6 Belgia
Belgia. (c) AFP
- Pertandingan Grup H Kualifikasi Piala Dunia 2018 mempertemukan melawan . Pertandingan ini digelar di Estadio Algrave pada hari Selasa (11/10).


Belgia bisa menang telak dengan skor 6-0 dalam laga ini. Christian Benteke mencetak hattrick dan tiga gol Belgia lainnya dicetak masing-masing oleh Eden Hazard, Dries Mertens dan Axel Witsel.


Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:




Susunan pemain Gibraltar: Ibrahim; Wiseman, R Casciaro, R Chipolina, J Chipolina; garcia, Bosio, Walker, Olivero; K Casciaro, L Casciaro.


Susunan pemain Belgia: Courtois; Alderweireld, Ciman, Vertonghen; meunier, Witsel, Defour, Carrasco; Mertens, Benteke, Hazard. (pw/hsw)