Highlights Kualifikasi Euro: Spanyol 1-0 Ukraina

Editor Bolanet | 28 Maret 2015 05:15
Highlights Kualifikasi Euro: Spanyol 1-0 Ukraina
Alvaro Morata lakukan selebrasi. (c) AFP
- menjamu dalam pertandingan Kualifikasi Euro 2016 Grup C. Laga ini digelar di Estadio Ramon Sanchez Pizjuan (markas Sevilla) pada Sabtu (28/03).

Spanyol tampil dominan namun tidak menunjukkannya dalam skor akhir. La Roja hanya bisa menang tipis 1-0 lewat gol Alvaro Morata. Berikut video highlights pertandingan itu.



Susunan pemain Spanyol: Casillas; Juanfran, Pique, Ramos, Alba (Bernat, 79'); Busquets, Koke, Iniesta (Cazorla, 74'); Silva, Isco, Morata (Pedro, 65').

 

Susunan pemain Ukraina: Pyatov; Fedetskyi, Khacheridi, Kucher, Shevchuk; Tymoshchuk, Stepanenko (Garmash, 76'); Konoplyanka, Rotan, Yarmolenko; Zozulya (Kravets, 32'/Budkivskiy, 90')). (jv/hsw)