Highlights Jakarta Soccer War: RANS Nusantara FC 2-1 Persija Jakarta

Serafin Unus Pasi | 21 Juni 2023 21:37
Highlights Jakarta Soccer War: RANS Nusantara FC 2-1 Persija Jakarta
Duel Rans Nusantara FC vs Persija Jakarta di ajang Jakarta Soccer War, Rabu (21/6/2023) (c) Dok. RANS Nusantara FC

Bola.net - RANS Nusantara FC berhasil memenangkan partai pra musim bertajuk Jakarta Soccer War. Menghadapi Persija Jakarta, The Phoenix berhasil menang dengan skor 2-1.

Di laga ini, Persija sebenarnya unggul terlebih dahulu melalui gol Alfriyanto Nico. Namun RANS berhasil membalikkan kedudukan menjadi 2-1 berkat sepasang gol dari Antoni.

Advertisement

Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan seru tersebut, kalian bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di atas.

1 dari 1 halaman

Susunan Pemain Kedua Tim

Rans Nusantara FC: Hilman Syah; Marckho Merauje, Francisco Pereira, Angeloe Meneses, Taufik Hidayat; Fadilah, Paulo Sitanggang, Ovativo de Barros; Erwin, Abdul Raham, Evandro de Carvalho

Pelatih: Eduardo Almeida


Persija Jakarta: Cahya Supriyadi; Alfriyanto Nico, Dandi Maulana, Akbar Arjunsyah, Hanif Sjahbandi, Tony Sucipto, Aji Kusuma, Rayhan Hannan, Teuku Razza, Ammar Adzilla, Witan Sulaeman

Pelatih: Thomas Doll