Highlights International Friendly: Portugal 2-1 Mesir
Heri | 24 Maret 2018 08:14
Bola.net - - Pertandingan persahabatan internasional mempertemukan Portugal melawan Mesir. Pertandingan ini dilangsungkan di venue netral, tepatnya di Letzigrund, Zürich, Swiss pada hari Sabtu .
Dalam laga ini, kedua pelatih nampak mencoba bereksperimen dengan para pemain yang mereka miliki. Mesir terlihat lebih serius jika dinilai dari susunan pemain yang menjadi starter. Mohamed Salah sempat membawa Mesir unggul tapi Cristiano Ronaldo punya pandangan lain. Ronaldo mencetak dua gol pada injury time untuk membawa Portugal menang 2-1.
Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:
Susunan pemain Portugal: Beto; Alves, Ronaldo Guerreiro, Moutinho, Soarez, neves, Silva, Mario; Ronaldo, Andre Silva.
Susunan pemain Mesir: El Shenawy; hegazi, Gabr, Shafy, Fathy; elneny, Hamed, Said, Trezeguet; Kouka, Salah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights: Singapura U-23 0-3 Indonesia U-23
Open Play 21 Maret 2018, 21:06 -
Highlights La Liga: Real Madrid 6-3 Girona
Open Play 19 Maret 2018, 05:34 -
Highlights La Liga: Barcelona 2-0 Athletic Bilbao
Liga Spanyol 19 Maret 2018, 00:54 -
Highlights Serie A: SPAL 0-0 Juventus
Open Play 18 Maret 2018, 23:53 -
Highlights Serie A: Crotone 0-2 AS Roma
Open Play 18 Maret 2018, 23:29
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10