Highlights Final Play-Off Championship: Crystal Palace 1-0 Watford
Editor Bolanet | 28 Mei 2013 09:11
Pencetak gol: Crystal Palace - Kevin Phillips
Stadion: Stadion Wembley, London
Wasit: Atkinson
Jumlah penonton: 82,025
Lengkap sudah jatah untuk tim promosi ke Premier League musim 2013-2014. Kepastian ini didapat setelah Crystal Palace mengalahkan 1-0 dalam final play-off Championship di Wembley.
Dua kali 45 menit tanpa gol, Senin (27/5), laga pun berlanjut ke extra time. Namun di menit 105, striker veteran Palace, Kevin Phillips, mencetak gol tunggal kemenangan melalui titik penalti dan memaksa skuad Gianfranco Zola mengubur impian mereka menuju ke kasta tertinggi Inggris.
Dengan hasil ini, tim berjuluk si Elang ini menyusul dua tim dari Divisi Championship, Cardiff City dan Hull City yang sebelumnya sudah lolos. Congrats, Eagles!
Susunan Pemain:
Crystal Palace: Speroni, Ward Booked, Moxey Booked, Delaney, Gabbidon, Dikgacoi (17 O'Keefe), Garvan (84' Moritz), Jedinak, Williams (65' K Phillips), Zaha, Wilbraham
Cadangan: Price, Ramage, Richards, Bolasie, O'Keefe, Moritz, K Phillips
Watford: Almunia, Doyley, Pudil, Cassetti, Chalobah (74' Battocchio), Ekstrand, Hogg, Anya (86' Forestieri), Abdi, Deeney, Vydra (46' Geijo)
Cadangan: Bond, Hall, Briggs, Yeates, Battocchio, Geijo, Forestieri (sb/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights La Liga: Real Sociedad 3-3 Real Madrid
Open Play 27 Mei 2013, 04:31 -
Highlights: Manchester City 5 vs 3 Chelsea
Open Play 26 Mei 2013, 12:44 -
Highlights UCL: Borussia Dortmund 1-2 Bayern Munich
Open Play 26 Mei 2013, 05:13 -
Highlights Friendly: Chelsea 3 - 4 Manchester City
Open Play 24 Mei 2013, 12:01 -
Highlights La Liga: Barcelona 2-1 Real Valladolid
Open Play 20 Mei 2013, 04:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:29 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:28 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:27 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:26 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 25 Maret 2025, 08:25 -
5 Prioritas Igor Tudor di Juventus: Dari Vlahovic hingga Liga Champions
Liga Italia 25 Maret 2025, 08:13 -
Statistik di Balik Pemecatan Thiago Motta di Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 08:05 -
Simone Inzaghi Raih Panchina d'Oro 2023/2024
Liga Italia 25 Maret 2025, 07:49 -
Sesi Latihan Perdana Igor Tudor di Juventus: Apa yang Dilakukannya?
Liga Italia 25 Maret 2025, 07:40
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23