Highlights Euro U-21 2013: Belanda 5-1 Rusia
Editor Bolanet | 10 Juni 2013 01:34
Kemenangan Belanda di Teddy Stadium, Yerusalem, Minggu (09/6), dibuka oleh Georginio Wijnaldum. Rusia, yang kehilangan Nikita Chicherin akibat kartu merah langsung di menit 50, tak kuasa membendung laju Belanda. Luuk de Jong lalu menjadikannya 2-0. Rusia menipiskan selisih skor lewat Denis Tcherychev, tapi tidak bertahan lama. Ola John menjadikannya 3-1, lalu Danny Hoesen mencetak gol keempat Belanda, dan Leroy Fer menggenapi kemenangan pasukan Cor Pot jadi 5-1 di penghujung laga.
Belanda U-21: Zoet; Blind, Indi, Vrij, Rhijn; Strootman (Clasie 77'), Ginkel, Maher (Fer 73'); John, Jong (Hoesen 82'), Wijnaldum.
Rusia U-21: Zabolotny; Chicherin (merah 49'), Burlak (kuning 50'), Belyayev, Schennikov; Petrov, Tsallagov (kuning 90'); Shatov (Bibilov 77'), Dzagoev (kuning 88'), Yakovlev (Tcherychev 54' - kuning 90'); Smolov (Panyukov 73'). (rt/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Euro U-21 2013: Belanda 3-2 Jerman
Open Play 7 Juni 2013, 04:49 -
Highlights Euro U-21 2013: Spanyol 1-0 Rusia
Open Play 7 Juni 2013, 03:14 -
Highlights Friendly: Uruguay 1-0 Prancis
Open Play 6 Juni 2013, 05:21 -
Highlights Euro U-21 2013: Inggris 0-1 Italia
Open Play 6 Juni 2013, 04:24 -
Highlights WCQ 2014: Jepang 1-1 Australia
Open Play 4 Juni 2013, 23:53
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39