Highlights Euro U-21 2013: Belanda 3-2 Jerman
Editor Bolanet | 7 Juni 2013 04:49
Laga di HaMoshava Stadium, Petah Tikva, Jumat (07/6), berjalan sengit dan cukup berimbang. Belanda unggul dua gol terlebih dahulu lewat gelandang AZ Alkmaar Adam Maher pada menit 24 dan gelandang PSV Georgino Wijnaldum menit 38. Namun, Jerman menyamakan kedudukan melalui penalti gelandang Hoffenheim Sebastian Rudy di menit 47 dan aksi individu bintang Tottenham Lewis Holtby di menit 81. Belanda merebut tiga angka setelah Fer, gelandang Twente yang masuk menggantikan Maher pada menit 82, menyundul masuk corner Marco van Ginkel di menit 90.
Belanda U-21: Zoet (kuning 46'): Blind, Indi, Vrij, Rhijn; Strootman, Ginkel, Maher (Fer 82'); Ola John (Depay 82'), Luuk de Jong, Wijnaldum (Jozefzoon 68').
Jerman U-21: Leno; Sorg, Ginter, Thesker (kuning 42'), Jantschke; Rode (Polter 80'), Rudy; Herrmann, Holtby, Mlapa (Volland 39'); Lasogga (kuning 52') (Clemens 61'). (rt/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Uruguay 1-0 Prancis
Open Play 6 Juni 2013, 05:21 -
Highlights Euro U-21 2013: Inggris 0-1 Italia
Open Play 6 Juni 2013, 04:24 -
Highlights WCQ 2014: Jepang 1-1 Australia
Open Play 4 Juni 2013, 23:53 -
Highlights Friendly: Amerika Serikat 4-3 Jerman
Open Play 3 Juni 2013, 04:43 -
Highlights Friendly: Brasil 2-2 Inggris
Open Play 3 Juni 2013, 04:24
LATEST UPDATE
-
Calhanoglu Ungkap Alasan Tolak Bayern dan Mimpi Besarnya di Inter
Liga Italia 25 Maret 2025, 13:21 -
Jadwal Tayang Timnas Indonesia vs Bahrain di TV Mana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:16 -
Head to Head Timnas Indonesia vs Bahrain: Misi Balas Dendam di GBK!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:15 -
Liverpool di Persimpangan: Perpanjangan Kontrak atau Risiko Kemunduran?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:15 -
Eduardo da Silva dan Cedera Mengerikan yang Mewarnai Kariernya
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:11 -
Usia Bukan Halangan! Rekor Ronaldo di Portugal Setelah 30 Tahun Luar Biasa
Piala Eropa 25 Maret 2025, 12:57 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: Benarkah Kekalahan Jadi Bencana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:57 -
Kluivert Yakin Dean Huijsen Bakal Tinggalkan Bournemouth Musim Depan
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:45 -
Eks Bintang Arsenal Ini Terkena Tuberkulosis Tak Lama Setelah Gabung PSV
Liga Eropa Lain 25 Maret 2025, 12:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10