Highlights BRI Liga 1: Dewa United 2- 1 PSIS Semarang
Dimas Ardi Prasetya | 29 Agustus 2022 18:00
Bola.net -
Pertandingan berlangsung dengan seru. Dewa United bisa mencetak gol lebih dahulu melalui gol apik Karim Rossi.
Mereka kemudian menggandakan keunggulan melalui aksi Majed Osman. Namun PSIS Semarang kemudian bisa memperkecil ketertinggalannya berkat gol Wawan Febriyanto.
Dewa United kemudian berada dalam kondisi sulit karena Fahmi Al-Ayyubi dikartu merah wasit. Namun PSIS tak bisa memanfaatkan keunggulan pemain ini.
Susunan Pemain:
Dewa United: Syaiful; Moch Zenuri, Jajang Sukmara, Dias Angga, Asep Berlian, Risto Mitrevski; Lucas Ramos, Majed Osman, Sugeng Efendi; Karim Rossi, Natanael Siringo Ringo
Pelatih: Nilmaizar
PSIS Semarang: Ray Redondo, Frendi Saputra, Alie Sesay, Riyan Ardiansyah, Alfeandra Dewangga; Rachmad Hidayat, Fredyan Wahyu, Guntur Triaji, Andreas Ado; Taisei Marukawa, Jonathan Cantillana
Pelatih: Achmad Resal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights BRI Liga 1: Arema FC 0-1 Persija Jakarta
Open Play 28 Agustus 2022, 23:16 -
Highlights Liga 2: Persikab Kabupaten Bandung 1-1 PSIM Yogyakarta
Open Play 28 Agustus 2022, 20:52 -
Higlights BRI Liga 1: Borneo FC 2-1 Persis Solo
Open Play 28 Agustus 2022, 20:33 -
Highlights Premier League: Arsenal 2-1 Fulham
Liga Inggris 28 Agustus 2022, 01:36 -
Highlights Premier League: Brentford 1-1 Everton
Liga Inggris 28 Agustus 2022, 00:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39