Highlights BRI Liga 1 2021/22: Madura United 1-2 Persikabo 1973
Serafin Unus Pasi | 29 Maret 2022 23:00
Bola.net - Persikabo 1973 menutup musim 2021/22 dengan hasil yang memuaskan. Berhadapan dengan Madura United, Laskar Padjajaran berhasil menang dengan skor 2-1.
Madura United berhasil unggul lebih dahulu berkat gol Jaja. Namun Dimas Drajad dan Aleksandar Rakic berhasil membalikkan kedudukan.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan tersebut, kalian bisa menyaksikan cuplikan pertandingan tersebut di atas.
Susunan Pemain Kedua Tim
Madura United (4-3-3): Muhammad Ridho (kiper); Guntur Ariyadi, Fachruddin Aryanto, Jaimerson Xavier, Fadillah Nur Rahman (belakang); Zulfiandi, Hugo Gomes, Renan Silva (tengah); Bayu Gatra, Beto Goncalves, Silvio Escobar (depan)
Pelatih: Fabio Lefundes
Persikabo (4-3-3): Tedi Heri Setiawan (kiper); Birrul Walidain, Muhammad Rifqi, Shumeiko Veniamin, Esar Beroperay (belakang); Pushniakou Siarhei, Manahati Lestusen, Hanis Saghara (tengah); Dimas Drajad, Aleksandar Rakic, Ciro Alves (depan)
Pelatih: Liestiadi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights BRI Liga 1 2021/22: Bhayangkara FC 1-1 Persija Jakarta
Open Play 26 Maret 2022, 19:42 -
Highlights BRI Liga 1 2021-22: Bali United 0-3 Persebaya Surabaya
Open Play 25 Maret 2022, 23:45 -
Highlights BRI Liga 1 2021-22: Persib Bandung 0-0 Persik Kediri
Open Play 25 Maret 2022, 21:29 -
Highlights BRI Liga 1 2021-22: Borneo FC 0-1 Madura United
Open Play 25 Maret 2022, 18:58 -
Highlights BRI Liga 1 2021-22: PSIS Semarang 0-4 Persipura Jayapura
Open Play 24 Maret 2022, 23:43
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39