Highlight BRI Liga 1: PSS Sleman 1-2 PSM Makassar
Asad Arifin | 23 Juli 2022 23:17
Bola.net -
Pada laga Sabtu (23/7/2022) malam WIB, PSS tampil tampil dengan kekuatan terbaik. Pelatih Seto Nurdiantoro sudah bisa memainkan empat pemain asingnya. Bahkan, mereka semua dimainkan sejak menit awal.
Namun, PSS justru memulai laga dengan cara yang tidak ideal. Pada menit ke-17, PSS kebobolan. Bermula dari serangan balik, PSM mampu mencetak gol lewat aksi Wiljam Pluim yang memanfaatkan kemelut di depan gawang.
PSM makin di atas angin setelah mencetak gol kedua pada menit ke-28. Lagi-lagi dari skema serangan balik cepat. Pluim dengan tenang melepas tendangan mendatar untuk membobol gawang Ridwan untuk kedua kalinya. PSM unggul 2-0 saat babak pertama usai.
Pada menit ke-86, Dedy Gusmawan mampu menjaringkan bola ke gawang. Akan tetapi, gol tersebut dianulir wasit karena offside. PSS baru benar-benar mencetak gol pada menit ke-88 dari aksi Tallysson Duarte.
Bek tengah asal Brasil itu mencetak gol usai menanduk umpan Ze Valente. PSS memperkecil kedudukan menjadi 2-1. Hanya saja, PSS gagal menambah gol hingga laga usai. PSS kalah pada laga pertamanya di BRI Liga 1 2022/2023.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Leg 2 Final Piala Presiden 2022: Borneo FC 0-0 Arema FC
Open Play 18 Juli 2022, 00:44 -
Highlights Pramusim: Chelsea 2-1 Club America
Open Play 17 Juli 2022, 12:31 -
Highlights Final Piala AFF U-19 2022: Malaysia U-19 2-0 Laos U-19
Open Play 15 Juli 2022, 22:37 -
Highlights Piala AFF U-19: Vietnam U-19 1-1 Thailand U-19 (p.5-3)
Open Play 15 Juli 2022, 18:06
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39