Highlight BRI Liga 1: PSIS Semarang 1-1 RANS Nusantara
Asad Arifin | 23 Juli 2022 23:14
Bola.net -
PSIS tampil sangat bagus pada babak pertama. Akan tetapi, dengan absennya Carlos Fortes, PSIS jelas kekuarangan daya dobrak di lini depan. Masalah yang sama juga terjadi pada kubu RANS sehingga kedua tim gagal mencetak gol.
PSIS mendapat penalti usai Oktafianus Fernando dianggap dijatuhkan di kotak penalti. Taise Marukawa yang menjadi eksekutor mampu menjalankan tugas dan membawa PSIS unggul pada menit ke-76.
Akan tetapi, PSIS gagal memetik tiga poin. Lima menit sebelum waktu normal usai, Makan Konate menyamakan skor menjadi 1-1 usai menerima umpan Edo Ferbriansyah. Hasil ini merupakan capaian yang cukup bagus untuk RANS yang merupakan tim promosi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Leg 2 Final Piala Presiden 2022: Borneo FC 0-0 Arema FC
Open Play 18 Juli 2022, 00:44 -
Highlights Pramusim: Chelsea 2-1 Club America
Open Play 17 Juli 2022, 12:31 -
Highlights Final Piala AFF U-19 2022: Malaysia U-19 2-0 Laos U-19
Open Play 15 Juli 2022, 22:37 -
Highlights Piala AFF U-19: Vietnam U-19 1-1 Thailand U-19 (p.5-3)
Open Play 15 Juli 2022, 18:06
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39