Galeri: Via Vallen Siap 'Meraih Bintang' di Asian Games
Asad Arifin | 6 Juni 2018 19:42
Bola.net - - Pedangdut tersohor Via Vallen bakal jadi bagian penting dalam pagelaran Asian Games 2018 mendatang. Via baru saja didapuk jadi salah satu pembawa lagu Asian Games yang berjudul 'Meraih Bintang'.
Laga Meraih Bintang diciptakan oleh produser ternama yakni Pay. Lagu ini diharapkan bisa menjadi semangat tersendiri bagi para atlet yang akan berlaga di Asian Games. Selain itu. laga ini juga diharap lebih menggelorakan semangat Asian Games di masyarakat luas.
Even sekelas Asian Games jelas membutuhkan lagu yang mampu menjadi benang merah pengikat masyarakat kita, saya yakin musik dangdut adalah bahasa yang universal yang mampu menjangkau seluruh kalangan di Indonesia, kata Via.
Lagu tersebut diluncurkan oleh penyanyi berusia 26 tahun pada Rabu (6/6) dan berikut adalah galeri Via Vallen ketika peluncuran lagu 'Meraih Bintang':
Hmmmm.. Bolaneters pasti penasaran dengan lagu baru Via Vallen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Septian David Maulana Puji Pengaruh Beto di Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 5 Juni 2018, 15:24 -
Penampilan Timnas Indonesia U-23 di Mata Raja Isa
Tim Nasional 5 Juni 2018, 14:21 -
Kekuatan Serangan Masih Jadi Masalah Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 4 Juni 2018, 12:10
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39