Dokumentasi Hari-hari Pertama James Rodriguez di Bayern
Gia Yuda Pradana | 14 Juli 2017 13:04
Bola.net - - James Rodriguez telah resmi didatangkan Bayern Munchen dari Real Madrid. Gelandang Kolombia itu diperkenalkan ke publik sebagai pemain baru Bayern pada 12 Juli kemarin, bertepatan dengan hari ulang tahunnya yang ke-26.
Hari-hari pertama James di Bayern didokumentasikan oleh pihak klub. Dari dia mendarat di Jerman, tes medis, penandatanganan kontrak, konferensi pers hingga latihan pertamanya semua terangkum dalam video singkat berikut ini.
Berikut foto-fotonya.
James gabung Bayern dengan status pinjaman selama dua musim ke depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Bonucci, Juve Incar Toni Kroos
Liga Italia 13 Juli 2017, 23:48 -
Pique: Ronaldo Favorit Ballon d'Or
Liga Spanyol 13 Juli 2017, 21:51 -
Ini Alasan Morata Gagal Gabung Manchester United
Liga Spanyol 13 Juli 2017, 17:07 -
Kaka: Saya Berharap Lebih di Madrid
Liga Spanyol 13 Juli 2017, 16:00 -
10 Gol Terbaik Real Madrid di La Liga 2016/17
Open Play 13 Juli 2017, 15:58
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39