Cedera Messi Diparodikan Dalam Bentuk Animasi

Editor Bolanet | 28 September 2015 10:05
Cedera Messi Diparodikan Dalam Bentuk Animasi
Parodi cedera Messi (c) YouTube
- 442Oons merupakan sebuah akun YouTube yang dikenal gemar memparodikan even-even menarik di jagat sepakbola dunia dalam bentuk animasi.

Mereka pun tak luput mengabadikan momen penting, kala Lionel Messi mengalami cedera lutut di pertandingan melawan Las Palmas dan diperkirakan bakal absen hingga bulan November mendatang.

Penasaran melihat seperti apa parodinya? Berikut video selengkapnya:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia Bolaneters. [initial]

 (yt/rer)