Cara Unik Kiper Gagalkan Penalti, Kreatif atau Curang?
Editor Bolanet | 14 Juni 2015 02:35
Ceritanya, Busan Ipark dijatuhi hukuman penalti di laga ini. Sang kiper, pun mencoba melakukan sesuatu untuk menggagalkan sang lawan mencetak gol dari titik putih.
Lee memilih mendekati area titik penalti dan kemudian kakinya terlihat merusak sekeliling wilayah titik tersebut. Apa yang dilakukan Lee pun mendapatkan hasil setelah tendangan penalti lawannya melambung jauh di atas gawang!
Berikut video selengkapnya.
Well, menurut Bolaneters, ulah Lee Bum-young ini merupakan cara curang menggagalkan penalti atau justru malah sebuah langkah kreatif? [initial]
Jangan Lewatkan!
- Di Tengah Perang Gaza, Klub Palestina Kirim Pesan Damai Pada Dunia
- Aksi Aneh Empat Bintang Real Madrid di Iklan Kosmetik
- Brutal, Maradona Tekel Sang Cucu Sendiri Hingga Jatuh!
- Kebobolan Saat Tenggak Minuman, Kiper Ini Didenda 100 Juta!
- Jatuhkan 'Botol Saus', Pemain Ini Dikartu Merah!
- Coba Luapkan Emosi, Pemain Ini Malah Terjatuh Konyol
- Rabona Istimewa Di Maria dan Free Kick Ciamik De Gea
- Masih 7 Tahun, Memphis Depay Sudah Tunjukkan Aksi Dewa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Penalti Paling Kontroversial, Wasit Bingung Memutuskan
Open Play 13 Juni 2015, 16:11 -
Wasit Rampok Kemenangan Getafe Atas Barca?
Open Play 14 Desember 2014, 02:45 -
10 Kontroversi Terbesar di Premier League
Editorial 3 November 2014, 15:05 -
10 Pemain yang Dilabeli Sebagai 'Pengkhianat'
Editorial 19 Agustus 2014, 21:59 -
Penggunaan Teknologi Baru Di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 10 Juni 2014, 03:11
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40