Bukti Sahih James Adalah Maskot Skuat Kolombia

Editor Bolanet | 18 November 2015 08:11
Bukti Sahih James Adalah Maskot Skuat Kolombia
James Rodriguez (c) AFP
- James Rodriguez kini menjadi bintang utama di tim nasional . Ia pun baru-baru ini menunjukkan jiwa kepemimpinannya dalam sebuah tantangan unik sundulan ke tempat sampah.


Aksi ini belakangan memang populer di kalangan tim sepakbola, dan kali ini Kolombia melakukannya juga. James ditunjuk sebagai pemain yang mengumpan bola ke semua pemain dengan sundulan.


Berhasilkah upaya James dan kolega memasukkan bola ke dalam tempat sampah? Berikut video selengkapnya.




Apakah Bolaneters bisa menirukan aksi skuat Kolombia ini? [initial]


 (yt/pra)