Brutal, Sergio Ramos Umbar Tekel Keras di Latihan Madrid

Editor Bolanet | 11 April 2015 15:56
Brutal, Sergio Ramos Umbar Tekel Keras di Latihan Madrid
Sergio Ramos (c) AFP
- Sergio Ramos rupanya tidak ingin mengendurkan semangat juang dan bertarung yang ia miliki, bahkan ketika hanya mengikuti sesi latihan bersama Real Madrid.

Hal tersebut belum lama ini nampak jelas, kala sang pemain terlibat dalam sesi rondo atau 'kucing-kucingan' bersama dengan rekan setimnya. Ramos tidak segan melakukan tekel keras untuk merebut bola dari Alvaro Arbeloa dan Nacho Fernandez.

Tidak percaya? Bolaneters bisa melihatnya sendiri dalam video yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar di kolom yang sudah tersedia. [initial]


 (yt/rer)