Bonucci, Silva, Conti, Biglia Berangkat ke Tiongkok
Gia Yuda Pradana | 19 Juli 2017 12:26
Bola.net - - Bintang-bintang baru AC Milan telah berangkat ke Tiongkok untuk bergabung dengan rekan-rekannya. Mereka adalah Leonardo Bonucci, Andre Silva, Andrea Conti dan Lucas Biglia.
Milan berada di Tiongkok untuk mengikuti turnamen pramusim International Champions Cup. Pada laga pertama, Milan ditekuk Borussia Dortmund 1-3. Laga berikutnya, Milan akan melawan Bayern Munchen.
Milan bakal mendapatkan tambahan tenaga dengan bergabungnya bintang-bintang anyar mereka yang telah berangkat dari bandara Malpensa. Berikut beberapa fotonya.
Milan akan melawan Bayern pada 22 Juli waktu setempat. Setelah itu, Rossoneri akan melakoni partai friendly melawan Real Betis di Stadio Angelo Massimino, Catania, pada 9 Agustus mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Kemenangan Lazio Dengan dan Tanpa Biglia
Liga Italia 17 Juli 2017, 11:56 -
Tiba di Kota Roma, Lucas Leiva: Forza Lazio!
Liga Italia 17 Juli 2017, 07:40 -
Milan Resmi Jadikan Lucas Biglia sebagai Pembelian Ke-10
Liga Italia 16 Juli 2017, 23:26 -
Lucas Biglia Tes Medis di Milan
Liga Italia 16 Juli 2017, 05:15 -
Biglia Digaet Milan, Pasalic Diincar
Liga Italia 15 Juli 2017, 11:02
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39