Bocoran Jersey Inter Milan 2015-16
Editor Bolanet | 12 Februari 2015 06:20
Musim ini Inter memakai jersey home dengan warna dominan hitam diselingi garis biru kecil. Meski desain jersey musim ini bagus dan terkesan rapi, namun itu berbeda dengan jersey tradisional Il Biscione.
Untuk jersey away, Inter juga akan tetap setia dengan warna kebesaran biru-hitam meski warna dominannya adalah putih. Akan ada garis horizontal berwarna biru dan hitam di tengah jersey putih.
Berikut adalah bocoran jersey home dan away Inter milan untuk musim 2014-15. (pm/hsw)
Jersey Home
Nike akan menggunakan v-collar yang simpel berwarna hitam. Kabarnya, jersey ini akan dilengkapi dengan celana dan kaos kaki berwarna hitam.
Jersey Away
Jersey ini menggunakan kerah khusus berwarna biru dan putih. Selain itu, ada garis biru di bagian sisi jersey ini.
Home dan Away
Inter ingin membawa kembali semangat ketika mereka menjadi juara Eropa pada 1964-65 serta kesuksesan meraih treble winners pada 2009-10. Kala itu, Inter mengenakan jersey dengan desain klasik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Tak Mau Permanenkan Podolski
Liga Italia 11 Februari 2015, 22:20 -
Inter Kehilangan Nagatomo Enam Pekan
Liga Italia 11 Februari 2015, 18:26 -
Legenda Inter Desak Nerazzuri Pertahankan Icardi
Liga Italia 11 Februari 2015, 00:02 -
Manajer Celtic Pede Singkirkan Inter
Liga Eropa Lain 10 Februari 2015, 22:25 -
Guarin Bertekad Bayar Kepercayaan Mancini
Liga Italia 9 Februari 2015, 17:51
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10