Atmosfer Megah Madrid Sambut Himne Liga Champions
Editor Bolanet | 24 April 2014 08:06
Atmosfer luar biasa tersebut terlihat kala himne Liga Champions dikumandangkan, seiring masuknya para penggawa Madrid dan Bayern ke dalam lapangan. Ribuan penonton yang memadati stadion kompak mengibarkan bendera putih berlogo kebesaran klub.
Selain itu, salah satu tribun Bernabeu dihiasi koreografi indah dengan paduan warna ungu dan putih.
Guna menambah kesan garang, para Madridistas tak lupa menambahkan dua spanduk besar. Pertama bertuliskan Reyes de Europa atau Raja Eropa, penanda 9 trofi Liga Champions Madrid. Spanduk kedua dihiasi gambar skuat Los Blancos musim ini.
Bolaneters bisa menikmati atmosfer tersebut dalam video berdurasi 1 menit di bawah ini:
Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial] (yt/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Real Madrid, Barcelona Dapatkan Wonderkid Hungaria
Liga Spanyol 23 April 2014, 21:31 -
Kagumi BBC Milik Madrid, Lizarazu Tetap Jagokan Bayern
Liga Champions 23 April 2014, 19:09 -
Ancelotti Punya Rekor Tak Terkalahkan Lawan Bayern
Liga Champions 23 April 2014, 16:49 -
Moratti Gali Memori Kejayaan Inter Era Mourinho
Liga Italia 23 April 2014, 16:34 -
'Casillas Akan Ada di Madrid Musim Depan'
Liga Spanyol 23 April 2014, 16:19
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39