Apakah Bantai Chelsea 6-0 jadi Kemenangan Terbaik Man City Bersama Guardiola?
Afdholud Dzikry | 11 Februari 2019 14:50
Bola.net - - Manchester City mendapatkan hasil yang luar biasa di akhir pekan lalu. Menjamu Chelsea di Etihad Stadium, Minggu (11/2/2019) malam, The Citizens menang dengan skor telak enam gol tanpa balas.
Sergio Aguero mencetak tiga gol pada pertandingan itu. Catatan itu menjadi hattrick ke-11 Aguero di Premier League, sekaligus menyamai catatan milik legenda Newcastle dan timnas Inggris, Alan Shearer. Sementara tiga gol lain dicetak oleh Raheem Sterling (dua gol) dan Ilkay Gundogan.
Bagi Chelsea, kekalahan ini juga menjadi kekalahan terburuk mereka di liga. Dan ini juga menjadi catatan negatif dalam CV Maurizio Sarri bersama Chelsea setelah 10 hari lalu dibantai Bournemouth empat gol tanpa balas.
Nah Bolaneters, ranking berapa dalam pilihan kalian kemenangan 6-0 atas Chelsea ini berada? Apakah termasuk dalam kemenangan terbaik Manchester City bersama Josep Guardiola? Silakan scroll ke bawah untuk memberikan pilihan kalian ya!
Yuk Beri Rating Kemenangan Man City
Berikut adalah kemenangan-kemenangan besar Manchester City bersama Josep Guardiola. Beri rating untuk kemenangan terbaik versi kalian ya Bolaneters.
Bagaimana Bolaneters, kemenangan terbaik Manchester City bersama Guardiola menurut kalian yang mana? Atau kalian punya pilihan sendiri?
Sebagai informasi, di pertandingan selanjutnya, Manchester City akan bertemu Newport Country di pertandingan Piala FA pada 17 Februari 2019 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fowler Sedikit Ragukan Kapasitas Higuain
Liga Inggris 10 Februari 2019, 21:55 -
Higuain: Sarri Akan Keluarkan Kemampuan Terbaik Saya
Liga Inggris 10 Februari 2019, 20:53 -
Jika Ingin Kalahkan City, Chelsea Harus Berubah
Liga Inggris 10 Februari 2019, 16:43 -
Guardiola Senang City Bisa Hindari Kutukan Juara
Liga Inggris 10 Februari 2019, 16:30 -
Sarri: Gonzalo Higuain Tertantang Untuk Buktikan Dirinya Lagi!
Liga Inggris 10 Februari 2019, 07:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39