Alen Halilovic - The New Lionel Messi From Croatia
Editor Bolanet | 20 November 2012 16:55
Alen Halilovic lahir di Zagreb pada tanggal 18 juni 1996, bakat terpendam pria mungil itu terpantau oleh klub Kroasia, Dinamo Zagreb. Melihat bakat pemain berpostur 170 cm tersebut, Dinamo langsung memberikan youth-contract kepada pemain yang bersangkutan.
Halilovic melakoni debut pertama di tim senior ketika melawan Slaven Belupo (29/11/12), pada pertandingan tersebut dia baru berusia 16 tahun dan 102 hari. Dia menjadi pemain termuda Dinamo Zagreb yang mencetak gol sepanjang sejarah klub.
Pemain berusia 16 tahun tersebut baru saja mencetak gol briliannya ketika melawan NK Zadar pada pekan lalu. Setelah mencetak gol tersebut, pemain mungil itu digadang-gadang bakal menjadi The New Lionel Messi oleh sejumlah media di Kroasia.
Berikut ini video-video cuplikan mengenai Alen Halilovic - The New Lionel Messi dari Kroasia selengkapnya.[initial]
Open Play - 10 Gol Sensasional Zlatan Ibrahimovic (bola/rdt)
Gol Pertama Halelovic di Tim Senior
Gol Indah Halilovic Pada Akhir Pekan Lalu
Video Kompilasi Skill dan Gol Alen Halilovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deal Sponsor Utama Barca Masih Bisa Berubah
Liga Spanyol 19 November 2012, 20:49 -
Vilanova: Barca Bukan Hanya Messi Seorang
Liga Spanyol 18 November 2012, 18:50 -
Montoya: Zaragoza Kejutkan Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2012, 06:02 -
Highlights La Liga: Barcelona 3-1 Zaragoza
Open Play 18 November 2012, 04:28 -
Review: Barca dan Messi Berlari Kencang
Liga Spanyol 18 November 2012, 04:11
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39