Akurasi Mengagumkan Pogba, Cabaye dan Giroud di Sesi Latihan Prancis

Editor Bolanet | 3 Juli 2014 07:06
Akurasi Mengagumkan Pogba, Cabaye dan Giroud di Sesi Latihan Prancis
Suasana latihan Prancis. (c) YouTube
- Trio pemain , Paul Pogba, Yohan Cabaye, dan Olivier Giroud belum lama ini memamerkan akurasi tendangan yang mereka miliki di sesi latihan tim nasional, yang digelar tak lama usai mereka mengalahkan di babak 16 besar.

Tiga pemain tersebut mencoba untuk mencetak gol dari belakang gawang, memanfaatkan kemampuan mereka dalam menendang bola sembari memberikan sedikit efek lengkung.

Penasaran melihat skill apik ketiga pemain tersebut? Kalian semua bisa melihatnya dalam video yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia Bolaneters. [initial]

 (yt/rer)