Video: Fans dan Petarung ONE Championship Mendapat Ujian Mendadak

Gia Yuda Pradana | 1 Mei 2019 12:09
Video: Fans dan Petarung ONE Championship Mendapat Ujian Mendadak
Para petarung ONE Championship saat sesi latihan terbuka (c) Fitri Apriani

Bola.net - - ONE Championship menggelar latihan terbuka di daerah Blok M, Jakarta Selatan, Selasa (30/4). Ini dilakukan untuk menyambut ajang bertajuk ONE: For Honor. Para fans pun mendapatkan suguhan yang menarik.

Setelah acara tersebut, fans dan petarung ONE Championship diuji pengetahuannya seputar MMA dan ONE Championship. Seperti apa 'ujian' yang diberikan? Saksikan videonya berikut ini.

Advertisement

Sumber: Bola.com