Taekwondoin Indonesia Berjaya di Korea Open
Editor Bolanet | 27 Juli 2015 08:16
- Taekwondoin yang bernaung di bawah panji Universal Taekwondo Indonesia UTI Pro, kembali unjuk kekuatan di ajang Chuncheon Korea Open International Taekwondo Championship, 24-27 Juli 2015.
Dengan berkekuatan tiga putra dan tiga putri, taekwondo UTI Pro menyabet dua medali emas, dua perak dan dua perunggu. Dua medali emas dihasilkan dari nomor kyorugi Nuni Revani Siregar yang turun di kelas -57 Kg putri dan Ririn Agustina di kelas -67 Kg.
Di final, Nuni Revani Siregar mengalahkan taekwondoin Kenya dan Ririn mengungguli Taekwondoin Mongolia, ujar pelatih Rizal Syamsir.
Taekwondoin Fernandez Brazilio Hay dan Siti Aulia Rahma, meraih perak individual putri senior dan perak pasangan senior bersama Danny D Harson. Fernandez dan Siti Aulia Rahma merupakan pendatang baru di skuad UTI Pro sekaligus debut pertamanya di kancah Internasional.
Menanggapi hasil positif ini, pelatih kepala Lam Ting cukup puas. Mengingat, tim UTI Pro hanya berkekuatan enam atlet putra putri baik kyorugi dan poomsae.
Pencapaian ini sudah maksimal. Hanya dengan enam atlet, kita bisa bawa pulang dua emas dua perak dan dua perunggu, ujarnya. (esa/pra)
Dengan berkekuatan tiga putra dan tiga putri, taekwondo UTI Pro menyabet dua medali emas, dua perak dan dua perunggu. Dua medali emas dihasilkan dari nomor kyorugi Nuni Revani Siregar yang turun di kelas -57 Kg putri dan Ririn Agustina di kelas -67 Kg.
Di final, Nuni Revani Siregar mengalahkan taekwondoin Kenya dan Ririn mengungguli Taekwondoin Mongolia, ujar pelatih Rizal Syamsir.
Taekwondoin Fernandez Brazilio Hay dan Siti Aulia Rahma, meraih perak individual putri senior dan perak pasangan senior bersama Danny D Harson. Fernandez dan Siti Aulia Rahma merupakan pendatang baru di skuad UTI Pro sekaligus debut pertamanya di kancah Internasional.
Menanggapi hasil positif ini, pelatih kepala Lam Ting cukup puas. Mengingat, tim UTI Pro hanya berkekuatan enam atlet putra putri baik kyorugi dan poomsae.
Pencapaian ini sudah maksimal. Hanya dengan enam atlet, kita bisa bawa pulang dua emas dua perak dan dua perunggu, ujarnya. (esa/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Taekwondoin YUTI Dan UTI Pro Berprestasi Di Jerman
Olahraga Lain-Lain 3 Februari 2013, 21:51 -
PB TI Siapkan Uji Tanding Berkala Bagi Timnas Taekwondo
Olahraga Lain-Lain 22 Januari 2013, 18:00 -
UTI-Pro Perbanyak Frekuensi Tanding Atlet ke Luar Negeri
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2013, 15:45 -
Tiga Taekwondoin UTI Pro Berjaya di Australia
Olahraga Lain-Lain 21 Desember 2012, 15:55 -
Taekwondoin Indonesia Borong Medali di Laos
Olahraga Lain-Lain 18 Desember 2012, 05:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39