Status Unbeaten Mayweather Bakal Intimidasi Pacquiao
Editor Bolanet | 30 April 2015 16:59
Pendapat di atas tadi dikemukakan oleh Mayweather sendiri. Petinju asal Amerika yang tak pernah kalah di 47 duel tersebut memprediksi jika Pacquiao bakal ketakutan melawan petinju yang tak pernah merasakan kekalahan sebelumnya,
Saya tidak pernah merasakan kekalahan. Saya tidak tahu bagaimana rasanya kalah. Tetapi jika seorang petinju pernah kalah, ia akan mengalami keraguan dalam pikirannya, ucap Mayweather kepada reporter di MGM Grand seperti dirilis Sportsmole.
Berbeda dengan Mayweather yang tak pernah tunduk kepada lawannya, Pacquiao sudah dua kali menelan kekalahan. Petinju asal Filipina itu menelan 5 kekalahan dalam 64 laga, dua di antaranya didapatnya secara beruntun melawan Timothy Bradley dan Juan Manuel Marquez di tahun 2012. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Makanan Tidak Sehat Favorit Mayweather Jr
Olahraga Lain-Lain 29 April 2015, 16:45 -
Jika Mayweather Menang, P Diddy Dapat Rp 3 Miliar
Olahraga Lain-Lain 29 April 2015, 16:39 -
Prediksi Duel Tinju Mayweather vs Pacquiao
Olahraga Lain-Lain 28 April 2015, 16:36 -
Jadwal Siaran Langsung Mayweather vs Pacquiao
Olahraga Lain-Lain 28 April 2015, 15:56 -
Mayweather: Mata Pacquiao Pancarkan Rasa Takut
Olahraga Lain-Lain 27 April 2015, 09:57
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39