PB PON dan KONI Pusat Enggan Disalahkan Soal Kepemimpinan Wasit
Editor Bolanet | 23 September 2016 13:10
Pelaksanaan PON Jabar memang mengundang sejumlah masalah. Mulai dari bentrok antara suporter Jabar dan DKI Jakarta di cabor sepakbola, kekisruhan di cabor berkuda, judo, polo air, wushu hingga penggunaan alat hitung manual di sepatu roda.
Wakil Ketua I KONI Pusat Suwarno menjelaskan bahwa penunjukan wasit dan juri menjadi wewenang Pengurus Besar (PB) dan Pengurus Pusat (PP) dari masing-masing cabang olahraga (cabor) yang dilombakan di PON.
Kepanitiaan bidang pertandingan itu technical delegate. Representasi dari cabang-cabang olahraga pusat. Wasit dan juri ditata oleh PB dan PP masing-masing, jelas Suwarno kepada awak media, Jumat (23/9) siang.
Ahmad Heryawan, Ketua Panitia Besar (PB) PON juga tak mau disalahkan atas ketidakpuasan atas keputusan wasit yang kerap terjadi di PON. Penunjukan wasit kewenangan PB cabor masing-masing, ujar Gubernur Jabar ini. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Stadion GBLA, ini Kata KONI Pusat
Olahraga Lain-Lain 1 Juni 2016, 14:38 -
KONI Pesimis Indonesia Raih Dua Emas di Olimpiade 2016
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2015, 07:40 -
Dilindungi SK KONI Pusat, PSSI Diminta Fokus Jalankan Program Kerja
Bola Indonesia 27 Agustus 2015, 18:13 -
KONI Pusat Akui Sudah Tanda Tangani SK Kepengurusan PSSI
Bola Indonesia 3 Agustus 2015, 19:42 -
SK Pelantikan PSSI Sudah Ditandatangani Ketum KONI Pusat
Bola Indonesia 2 Agustus 2015, 19:22
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39