Medali Ketiga dari Wushu, Achmad Hulaefi Rebut Perunggu
Zaki Baldan | 21 Agustus 2018 11:45
- Cabang olahraga wushu kembali menorehkan prestasi di Asian Games 2018. Atlet putra Achmad Hulaefi sukses merebut medali perunggu dalam laga yang digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta pada Selasa (21/8).
Achmad berhasil merebut medali perunggu ini lewat nomor Daoshu & Gunshu - All Around putra. Achmad sukses mengumpulkan total 19,41 poin.
Medali emas pun diraih oleh atlet putra China, Wu Zhaohua, diikuti atlet Korea Selatan, Cho Seungjae yang merebut medali perak.
Ini medali ketiga yang dipersembahkan timnas wushu dalam Asian Games 2018. Marvelo Edgar Xavier sukses menyumbang perak pada Minggu (19/8), sementara Lindswell Kwok merebut medali emas pada Senin (20/9).
Sumber: Liputan6.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Jadi Faktor Kemenangan Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 20 Agustus 2018, 23:39 -
Highlights Asian Games 2018: Indonesia 3-1 Hong Kong
Open Play 20 Agustus 2018, 23:21 -
Peringkat dan Perolehan Medali Sementara Asian Games 2018
Olahraga Lain-Lain 20 Agustus 2018, 23:01 -
Lilipaly Bintang Timnas U-23 di Penyisihan Grup Asian Games 2018
Tim Nasional 20 Agustus 2018, 22:26 -
UEA Jadi Lawan Timnas Indonesia U-23 di Babak 16 Besar
Tim Nasional 20 Agustus 2018, 22:05
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39