Kota Kediri Kawinkan Gelar Lari 100 Meter
Editor Bolanet | 24 Juni 2013 17:00
Sprinter putra Kota Kediri, Bambang Wigianto berhasil menjadi yang tercepat di nomor bergengsi ini dengan catatan waktu 11,00 detik. Tak hanya menggondol medali emas, Bambang sukses memperbaiki catatan waktu 11,02 detik yang diraihnya di babak semifinal.
Medali perak di nomor 100 meter putra ini diraih wakil Kab. Banyuwangi, Rendiyana Putra dengan raihan waktu 11,26 detik. Sprinter Kota Surabaya, Yesurun Benya Unani harus puas dengan medali perunggu dengan catatan waktu 11,27 detik.
Kesuksesan lebih besar diraih Kota Kediri di nomor 100 meter putri. Bukan hanya menyabet emas melalui Eka Cahaya Ningrum dengan waktu 12,12 detik, perak juga sukses digondol Kediri. Medali untuk sang runner up ini diraih Lutfi Dinda Novantia yang menorehkan waktu 12,56 detik.
Baik Eka dan Lutfi juga berhasil memperbaiki catatan waktu mereka di babak semifinal. Eka sebelumnya menorehkan 12,47 detik sementara Lutfi meraih 12,60 detik. Sedangkan medali perunggu di nomor ini jatuh pada sprinter putri Kab. Mojokerto Siti Solikah dengan waktu 12,66 detik. (fjr/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Malang dan Sidoarjo Buka Peluang
Bola Indonesia 23 Juni 2013, 22:57 -
Keputusan Diralat, Malang Batal Kawinkan Emas Balap Sepeda
Olahraga Lain-Lain 23 Juni 2013, 18:06 -
Emas Pertama Panjat Tebing Porprov Jatim Disabet Lamongan
Olahraga Lain-Lain 23 Juni 2013, 15:38 -
Opening Porprov IV Jatim Saingi Opening PON
Olahraga Lain-Lain 23 Juni 2013, 12:01 -
Panggung Untuk Pembukaan Porprov IV Jatim Roboh
Olahraga Lain-Lain 22 Juni 2013, 13:51
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10