Futsal Jatim Cuma Raih Perunggu
Editor Bolanet | 26 September 2016 20:33
Bertanding GOR Futsal ITB Jatinangor, Sumedang, Senin (26/9) sore, DKI Jakarta tak menurunkan kekuatan terbaik. Empat pemain mereka absen, yakni Al Fajri Zikri, Andrei Hamaji, kiper utara M Yusuf Kurniawan dan kapten tim, Farhan 'Eki' Rizqy. Sedangkan Jatim bermain tanpa Adi 'Owos' Dwi Prasetyo
Dalam pertandingan ini, Jatim sempat kesulitan mencetak gol pada paruh pertama. Segala peluang Jatim kerap berhasil dipatahkan lini belakang atau penjaga gawang Ibu Kota. Gol baru tercipta menit ke-20 oleh Fandi 'Monte' Hidayat.
Kran gol Jatim makin deras pada babak kedua. Faishal Amar menggetarkan jala Galuh Prabu Putra, kiper DKI Jakarta pada menit ke-26. M Fiqih Alwi juga mencatatkan namanya pada menit ke-30. Gusti Dian mencetak gol menit ke-36. Serta brace Anggi Yuga Prayuda menit ke-31 dan 32.
Sementara itu, gol semata wayang DKI Jakarta dicetak M Fakhri Yoriko pada menit ke-34. Kemenangan atas DKI Jakarta mengantarkan Jatim sebagai peraih medali perunggu di PON. Sedangkan DKI Jakarta yang berada di peringkat keempat, tak mendapat medali apapun. [initial] (faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kualitas Wasit Asing Perpanjang Bobroknya PON Jabar
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 18:53 -
Jatim Rebut Tiga Emas di Pencak Silat
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 13:35 -
Jatim dan DKI Jakarta Berebut Nomor Dua
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 11:27 -
Futsal Jatim Dipastikan Gagal Meraih Emas
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 10:45 -
PB PON Belasungkawa pada Pelatih Menembak Yogyakarta
Olahraga Lain-Lain 25 September 2016, 10:35
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10