Zouma: Di Maria ke PSG, Pemain Chelsea Ketakutan
Editor Bolanet | 10 November 2015 14:22
Mantan winger Manchester United itu belakangan banyak mendapatkan kritik lantaran tampil tidak konsisten sejak dibeli di bursa musim panas.
Namun Zouma mengatakan transfer Di Maria menjadi salah satu topik yang sempat diperbincangkan di Chelsea dan sang pemain dipercaya akan jadi bintang yang memainkan peran vital di klub Paris.
PSG menjadi lebih kuat karena mereka merekrut Di Maria, jelas Zouma pada Telefoot. Ia adalah seorang pemenang dan mampu mengubah hasil akhir laga.
Musim panas ini, di pra-musim, mereka membuat kami terkejut. PSG adalah kandidat untuk menjadi juara Liga Champions.
Kali terakhir bermain di Eropa, tim asuhan Laurent Blanc kalah 0-1 di tangan Real Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz Ingin Tinggalkan PSG
Liga Eropa Lain 9 November 2015, 14:10 -
MU Siap Nego Kontrak Ibrahimovic
Liga Inggris 9 November 2015, 11:01 -
Madrid Rilis Video Sembilan Jahitan Mengerikan di Jidat Isco
Open Play 9 November 2015, 03:13 -
Thiago Silva: Ronaldo Akan Datang ke PSG
Liga Champions 9 November 2015, 02:35 -
Thiago Silva: PSG Siap Sambut Ronaldo
Liga Champions 9 November 2015, 01:37
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05 -
5 Pemain Kunci Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10