Verratti: Tak Ada Striker Sehebat Ibra
Editor Bolanet | 15 Februari 2014 17:04
Pemain asal Swedia itu sudah mencetak 32 gol dari 34 penampilan yang ia bukukan sepanjang musim ini, membantu jadi pemuncak klasemen sementara dan masuk ke babak 16 besar Liga Champions.
Saya tidak pernah bermain dengan seseorang yang begitu kuat dan mungkin tidak pernah lagi di sepanjang karir saya, tuturnya pada reporter.
Zlatan adalah salah satu dari tiga pemain terbaik di dunia, merupakan satu kehormatan bisa bermain bersama dirinya di PSG, pungkas Verratti.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Setuju dengan pendapat Verratti bahwa Ibra kini layak disebut sebagai yang terbaik? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibra: Kemenangan Liga Champions Sangat Berarti
Liga Champions 14 Februari 2014, 21:05 -
Blanc: Ibrahimovic Siap Ladeni Leverkusen
Liga Champions 14 Februari 2014, 11:28 -
Membaik, Cavani Tetap Absen Lawan Leverkusen
Liga Champions 14 Februari 2014, 04:15 -
Tak Betah di Rusia, M'Vila Menuju Anfield?
Liga Inggris 14 Februari 2014, 02:01 -
Dipantau Man City dan PSG, Fabinho Pilih Monaco
Liga Eropa Lain 13 Februari 2014, 23:15
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39