Verratti: Tak Ada Alasan Tinggalkan PSG
Rero Rivaldi | 23 Desember 2016 12:40
Bola.net - - Gelandang , Marco Verratti, mengatakan bahwa ia bahagia dengan kehidupan yang ia jalani di ibu kota Prancis dan tidak punya alasan untuk pindah ke tim lain.
Verratti - yang sempat dikaitkan dengan beberapa tim besar di Eropa, mencatat start kurang bagus di musim kompetisi kali ini, namun belakangan ia kembali menunjukkan performa yang bagus di Ligue 1.
Berbicara usai memberikan assist untuk Lucas Moura ketika PSG menang 5-0 atas Lorient pekan ini, Verratti mengatakan pada Mediaset bahwa ia bahagia dan tidak bisa menemukan alasan mengapa ia harus berganti klub.
Saya menghadapi semuanya hari demi hari dan saya mencoba untuk menang sebanyak mungkin di klub ini, tutur Verratti.
Kami bermimpi untuk memenangkan semuanya dan kami masih memburu target yang kami inginkan. Kami akan memberikan yang terbaik, karena kami ingin melakukan lebih baik dari apa yang kami lakukan tahun lalu.
Verratti lantas menambahkan: Saya sepertinya tidak akan menutup karir saya di sini, namun saya tidak akan pernah mengatakan tidak pada semua kemungkinan.
Baca Juga:
- Owen Yakin Chelsea Menang 12 Kali Beruntun di Premier League
- Owen Prediksi United Mulus di Jalur Kemenangan di Boxing Day
- Soal Schneiderlin, Koeman Pilih Bungkam
- 'Kesempatan Terakhir untuk Jones dan Rojo di MU'
- Keown Anggap Absennya Costa dan Kante Bagus untuk Chelsea
- Rojo Ingin Menangkan Trofi Bersama MU di 2017
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak di PSG, Peluang Silva ke Milan Tertutup
Liga Italia 22 Desember 2016, 23:10 -
Klopp Restui Liverpool Ganggu PSG dan Arsenal Dalam Perburuan Draxler
Liga Inggris 22 Desember 2016, 17:15 -
PSG Akan Gaji Wenger 10 Juta Pounds
Liga Inggris 22 Desember 2016, 16:00 -
Highlights Ligue 1: PSG 5-0 Lorient
Open Play 22 Desember 2016, 14:47 -
Arsene Wenger Jadi Target Baru PSG
Liga Inggris 22 Desember 2016, 09:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39