Tuchel: Rumor ke Madrid Berbahaya
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 07:00
CEO Dortmund, Hans-Joachim Watzke, mengklaim di akhir pekan lalu bahwa sang juara Liga Champions tengah mengincar jasa sang manajer, namun pihaknya sama sekali tidak khawatir dengan kemungkinan Tuchel pergi, mengingat ia masih terikat kontrak hingga 2018.
Tuchel sendiri sudah sukses membawa tim finish di peringkat dua Bundesliga musim lalu dan masuk ke final DFB Pokal.
Bahaya jika anda merasa tersanjung dengan rumor, tutur sang manajer terkait rumor itu, menurut Goal International.
Anda fokus pada hal penting. Saya membaca rumor sebelum pertandingan kami di Ingolstadt dan saya sudah mengatakan bahwa bahaya untuk memikirkan itu, karena hal tersebut bisa menyita pikiran anda.
Yang utama adalah fokus pada pekerjaan sekarang dengan tim setiap hari dan saya tidak memikirkan yang lain. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Kenapa Fans Real Madrid Mengejek Ronaldo dan Saya?
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 21:56 -
Real Madrid Targetkan Juara Copa del Rey
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 21:08 -
Tanpa Ronaldo, Ini Skuat Cadangan Madrid Untuk Lawan Leonesa
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 20:41 -
Siulan Publik Bernabeu Akan Bangkitkan Ronaldo
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 19:43 -
Performa 'Hambar' Buat Hazard Tak Masuk Ballon d'Or
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39