Takkan ke Madrid, Ancelotti yakin Lewandowski Pensiun di Bayern
Rero Rivaldi | 27 September 2017 11:30
Bola.net - - Carlo Ancelotti mengatakan Robert Lewandowski akan menuntaskan karirnya di Bayern Munchen, meski belakangan ada spekulasi soal masa depannya.
Pemain Polandia memancing kontroversi bulan lalu ketika ia mempertanyakan kebijakan transfer tim juara Bundesliga.
Direktur Karl-Heinz Rummenigge memberikan peringatan soal komentar tersebut dan mantan kapten Stefan Effenberg malah menyarankan klub untuk menjualnya.
Barcelona dan Real Madrid sudah dikaitkan dengan Lewandowski di masa lalu, begitu juga dengan PSG, yang akan mereka hadapi di UCL malam nanti.
Namun demikian, Ancelotti sama sekali tak meragukan kesetiaan Lewandowski di Allianz Arena.
Dia punya kontrak empat tahun. Robert akan mengakhiri karirnya di Bayern, tutur Ancelotti di FFT.
Ancelotti juga mengatakan ia sama sekali tidak risau harus mengandalkan pemain senior seperti Franck Ribery dan Arjen Robben untuk memimpin serangan timnya musim ini.
Mereka berdua bermain amat bagus musim ini. Sebelumnya, saya pernah menangani pemain yang bermain hingga usia 40, meski mereka berposisi sebagai bek.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Umumkan Keputusan Menjadi Pelatih
Liga Eropa Lain 26 September 2017, 15:10 -
Bek Bayern Munchen Tak Gentar Hadapi Neymar
Liga Champions 26 September 2017, 08:40 -
Draxler Janji PSG vs Bayern Bakal Spektakuler
Liga Eropa Lain 26 September 2017, 08:30 -
Zidane Pastikan Kepercayaan Diri Madrid Tak Luntur
Liga Champions 26 September 2017, 07:50 -
Lawan Madrid, Bosz Minta Dortmund Bermain Cerdas
Liga Champions 26 September 2017, 07:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39