Suram di PSG, Bintang Brasil Disarankan Merantau ke Arsenal
Rero Rivaldi | 5 Oktober 2017 10:40
Bola.net - - Mantan bek Chelsea, Alex, menyarankan kompatriotnya, Lucas Moura, untuk meninggalkan dan bergabung dengan .
Sejak kedatangan Neymar dan Kylian Mbappe, Moura hanya membuat dua penampilan untuk PSG, dan Alex mengatakan ia takkan menunggu di Parc des Princes hingga bursa transfer berikutnya berlalu.
Moura sepertinya bakal mendapat banyak penawaran di Januari mendatang, dan eks bek tengah PSG, Alex, menyarankan sang pemain untuk coba bergabung dengan Gunners.
Pria 35 tahun mengatakan pada L'Equipe: Jika saya ada di posisinya, saya sudah pasti pergi dan memberikan kontribusi di tempat lain.
Sepakbola Spanyol mungkin cocok dengannya - dia bisa memanfaatkan ruang dengan kecepatan dan tekniknya.
Bahkan meski Inggris sepertinya tak terlalu pas untuknya, saya ingin melihat dia di Arsenal. Mereka memainkan sepakbola yang lebih bersih dan berteknik.
Sejak pindah ke Prancis di 2013, Moura sudah membuat 46 gol dalam 203 penampilan di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Bersaing Dengan Chelsea Untuk Gaet Bintang PSG
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 20:53 -
Rabiot Akui Dua Kali Nyaris Berantem Dengan Ibrahimovic
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2017, 15:05 -
Lacazette Akui Sempat Bicara Dengan PSG
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 12:45 -
Ketika Matuidi Balas Kritik: Saya Punya Kualitas!
Liga Italia 4 Oktober 2017, 09:06 -
Rabiot Rasakan Efek Positif Neymar dan Mbappe di PSG
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2017, 08:20
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39