Statement Resmi: Dortmund Tolak Lepas Dembele ke Barca
Dimas Ardi Prasetya | 10 Agustus 2017 23:39
Bola.net - - Borussia Dortmund memberi penjelasan soal situasi yang kini terjadi pada Ousmane Dembele. Dortmund mengakui ada negosiasi dengan . Namun, tidak ada kesepakatan yang terjadi.
Dortmund sejak awal memang mematok harga yang tinggi untuk transfer Dembele. Dortmund tidak mau menerima tawaran di bawah 100 juta euro. Barca pun mengutus Oscar Grau dan Raul Sanllehi untuk melobi Dortmund agar mendapatkan harga yang lebih murah.
Dan, berikut adalah pernyataan bahwa Dortmund telah menolak tawaran Barca untuk Dembele.
Borussia Dortmund telah mengadakan pembicaraan dengan klub sepakbola Catalan FC Barcelona mengenai kemungkinan transfer pemain BVB Ousmane Dembele ke Barcelona.
Selama negosiasi, perwakilan Barcelona mengajukan tawaran yang tidak sesuai dengan kemampuan pemain sepakbola yang luar biasa atau nilainya bagi klub, atau situasi ekonomi pasar transfer Eropa saat ini. Oleh karena itu BVB menolak tawaran ini.
Karena tidak ada tawaran lain dari Barcelona sampai saat ini, saat ini tidak ada transfer pemain ke Barcelona dan ini saat ini tidak mungkin terjadi.
Situasi pun menjadi makin pelik bagi Dortmund, Barcelona dan Dembele. Kamis (10/8), Dembele dilaporkan mangkir dari sesi latihan klub. Pelatih Peter Bosz coba menghubungi Dembele tapi tidak ada jawaban dari pemain berusia 20 tahun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Munir El Haddadi Segera Bergabung ke AS Roma
Liga Italia 9 Agustus 2017, 23:33 -
Barca Harus Bayar 150 Juta Euro untuk Dembele
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 17:34 -
Ronaldinho Bahagia Lihat Neymar Pindah ke PSG
Liga Eropa Lain 9 Agustus 2017, 17:04 -
Varane: Madrid Bahagia dengan Kehadiran Ronaldo
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 16:10 -
Fowler: Jangan Menyerah dengan Coutinho
Liga Inggris 9 Agustus 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40