Seri: Gabung Barcelona adalah Hal yang Bagus
Haris Suhud | 23 Agustus 2017 08:33
Bola.net - - Pemain Nice, Jean Michael Seri, mengaku tertarik gabung dengan Barcelona. Namun ia mengatakan tetap bahagia bermain bersama Nice, jika tak jadi gabung Barca.
Pemain 26 tahun tersebut akhir-akhir ini sering dikaitkan dengan Barcelona. Klub Catalan tersebut memang tengah mencari pemain baru menyusul kepergian Neymar ke PSG.
Terkait kabar kepindahan Seri, pihak Nice membantah sudah menjalin negosiasi dengan Barcelona. Dan Seri masih bermain ketika Nice menghadapi Napoli di babak playoff Liga Champions leg kedua.
Dalam pertandingan lawan Napoli tersebut, Nice kembali kalah dengan skor 2-0 di kandang sendiri. Kekalahan tersebut membuat klub asal Prancis tersebut tak lolos ke Liga Champions setelah tertinggal agregat 4-0.
Usai menjalani pertandingan, Seri menyinggung soal masa depannya. Ia mengaku penampilannya bersama Nice lawan Napoli bukan yang terakhir di tengah spekulasi masa depannya yang disebut akan gabung dengan Barca.
Kita akan melihat masa depan saya, tapi saya tak yakin ini adalah penampilan terakhir saya bersama Nice, ucap Seri seperti dikutip ESPN.
Jika jadi pindah ke Barcelona, itu bagus, tapi jika tidak saya bahagia di Nice, sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal ke Barca, Coutinho Akan Baikan Dengan Liverpool
Liga Inggris 22 Agustus 2017, 22:19 -
Coutinho Rumit, Barcelona Alihkan Buruan ke Di Maria
Liga Spanyol 22 Agustus 2017, 22:09 -
Messi Dikhawatirkan Pindah, Seperti Neymar
Liga Spanyol 22 Agustus 2017, 19:37 -
Juventus Berencana Pinjam Andre Gomes
Liga Italia 22 Agustus 2017, 19:05 -
Lima Klub Berebut Jasa Munir El Haddadi
Liga Spanyol 22 Agustus 2017, 18:04
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39