Schweinsteiger Jalani Operasi
Editor Bolanet | 5 Juni 2013 06:12
- Gelandang Bayern Munich Bastian Schweinsteiger menjalani operasi untuk menyembuhkan cedera pada tumitnya. Pemain timnas itu pun diharuskan beristirahat pascaoperasi selama 10 hari ke depan.
Ada serpihan tulang di tumit kanan Schweinsteiger. Operasi di Zurich dilakukan agar serpihan tersebut bisa dihilangkan.
Schweinsteiger langsung kembali ke Munich setelah operasinya selesai.
Dia diperkirakan bakal pulih tepat waktu sebelum sang treble winner 2012/13 memulai musim 2013/14 bersama pelatih baru Josep Guardiola pada 26 Juni mendatang. (bun/gia)
Ada serpihan tulang di tumit kanan Schweinsteiger. Operasi di Zurich dilakukan agar serpihan tersebut bisa dihilangkan.
Schweinsteiger langsung kembali ke Munich setelah operasinya selesai.
Dia diperkirakan bakal pulih tepat waktu sebelum sang treble winner 2012/13 memulai musim 2013/14 bersama pelatih baru Josep Guardiola pada 26 Juni mendatang. (bun/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gotze Bakal Absen di Awal Musim Bayern?
Liga Eropa Lain 4 Juni 2013, 15:31 -
Blaszczykowski di Dortmund Sampai 2018
Liga Champions 3 Juni 2013, 22:20 -
'Guardiola Bakal Terapkan Sedikit Tiki-Taka di Allianz Arena'
Liga Eropa Lain 3 Juni 2013, 16:10 -
Beckenbauer Puji Peran Sammer di Bayern
Liga Eropa Lain 3 Juni 2013, 15:45 -
'Premier League Harus Contoh Bundesliga Soal Pemain Lokal'
Liga Inggris 3 Juni 2013, 13:27
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39