Schalke Resmi Kalahkan MU Dapatkan Embolo
Editor Bolanet | 26 Juni 2016 19:57
Pemain dari Swiss tersebut juga disebut merupakan target transfer Manchester United pada musim panas ini. Menurut kabar yang beredar sebelumnya, Jose Mourinho ingin mendatangkan Embolo untuk mempertajam lini depan menyambut musim baru Premier League.
Sejauh ini, MU baru menyelesaikan satu transfer yakni Eric Bailly dari Villarreal. Ada sejumlah pemain yang disebut dekat dengan Old Trafford di antaranya Zlatan Ibrahimovic dan Henrikh Mkhitaryan.
Mourinho masih berpeluang mendapatkan dua pemain incaran di atas. Namun peluang mendapat Embolo, dipastikan sudah tertutup pada musim panas tahun ini karena ia telah resmi gabung dengan Schalke.
Deal: Breal Embolo adalah pemain Schalke, demikian pernyataan yang disampaikan Schalke lewat akun Twitter resminya.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Segera Tuntaskan Transfer Mane?
Liga Inggris 25 Juni 2016, 10:10 -
Berlian Muda Feyenoord Ini Tidak Sabar Perkuat Manchester United
Liga Inggris 25 Juni 2016, 09:50 -
Schurrle Merapat, Dortmund Segera Lepas Mkhitaryan?
Liga Inggris 25 Juni 2016, 09:07 -
Kalahkan MU dan Barca, Man City Gaet Wonderkid Argentina
Liga Inggris 25 Juni 2016, 06:16 -
Brexit XI: Pemain Terbaik Eropa di Premier League yang Terkena Imbas
Editorial 25 Juni 2016, 00:18
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39