Pulisic Akui Suka Premier League
Afdholud Dzikry | 6 Juni 2017 11:06
Bola.net - - Gelandang muda Borussia Dortmund, Christian Pulisic mengungkapkan bahwa dirinya telah mengikuti dan mengaku senang dengan Premier League.
Nama Pulisic telah mencuri perhatian di sepakbola Eropa sejak dua tahun lalu. Bersama Dortmund, dia menjadi salah satu pemain muda paling menjanjikan di Eropa.
Musim lalu, kampanye Pulisic juga berjalan apik. Gelandang 18 tahun tersebut tutut membantu Dortmund meraih trofi DFB Pokal dan juga tercatat menjadi pencetak gol termuda Dortmund di Liga Champions di usia 18 tahun 5 bulan 18 hari.
Nama gelandang asal Amerika Serikat ini pun telah berulang kali dikaitkan dengan Liverpool. Namun apakah dia berkeinginan pindah dari Dortmund, di mana dia terikat kontrak hingga 2020.
Ini telah menjadi liga terbesar yang saya ikuti sejak kecil dan saya tonton, ujarnya seperti dikutip dari NBC Sports.
Liga mereka memiliki banyak pemain dan tim, saya suka Premier League, tambahnya.
Saat ini, ini bukan sesuatu yang saya lihat untuk saya alami segera atau semacam itu. Saya bahagia di Dortmund dna saya antusias untuk karir saya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Tuchel Tak Akan Latih Leverkusen
Liga Eropa Lain 5 Juni 2017, 12:45 -
10 Penyelamatan Top Bundesliga 2016/17
Open Play 4 Juni 2017, 07:00 -
Semua Gol Lewandowski di Bundesliga 2016/17
Open Play 4 Juni 2017, 06:30 -
Tujuh Tahun di Schalke, Huntelaar Kembali ke Ajax
Liga Eropa Lain 4 Juni 2017, 01:00 -
Balotelli Diincar Dortmund dan Marseille
Liga Eropa Lain 3 Juni 2017, 16:40
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39