Presiden Prancis Ikut Selamati PSG Soal Neymar
Rero Rivaldi | 4 Agustus 2017 13:00
Bola.net - - Transfer super masif Neymar dari ke benar-benar membuat banyak pihak antusias. Tidak hanya para penggemar sepakbola, namun juga publik pada umumnya.
Belum lama ini, presiden Prancis, Emmanuele Marcon, ikut memberikan selamat pada tim Paris atas keberhasilan mereka merekrut Neymar dari tim Catalan.
PSG sukses mendaratkan eks bintang Santos tersebut ke Paris usai mereka memutuskan menebus klausul kontrak Neymar, yang dikabarkan mencapai nilai 222 juta euro.
Hal tersebut membuat Neymar kini merebut status pemain termahal dunia dari gelandang Manchester United, Paul Pogba. Di PSG sendiri, ia akan dikontrak lima tahun dengan gaji yang luar biasa besar.
Dan menurut laporan yang diturunkan Marca, presiden Prancis, Macron, belum lama ini mengatakan: Selamat, saya sudah mendengar banyak berita bagus soal dirinya.
Macron diklaim melontarkan ucapan tersebut kala ia mengunjungi sebuah perkemahan anak-anak yang ada di dekat Paris.
Namun menariknya Macron disebut-sebut merupakan fans berat Marseille, yang secara tradisi merupakan rival abadi PSG.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Dinilai Pantas Lebih Banyak Dapat Duit Ketimbang Beyonce
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 20:21 -
Uang Sudah Mengubah Neymar dan Keluarganya
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 16:10 -
Laporta: Neymar Pergi, Salahkan Barcelona
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 15:40 -
Lineker: Neymar, Tinggalkan Barca Berarti Langkah Mundur
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 15:30 -
Neymar 21 Gol Liga Champions Untuk Barcelona
Liga Champions 3 Agustus 2017, 15:08
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39