Prediksi PSG vs Marseille 18 April 2022
Gia Yuda Pradana | 16 April 2022 18:00
Bola.net - PSG akan menjamu Marseille pada pekan ke-32 Ligue 1 2021/22, Senin 18 April 2022. Pertandingan Liga Prancis di Parc des Princes ini dijadwalkan kick-off jam 01:45 WIB.
PSG saat ini masih memimpin klasemen dengan perolehan 71 poin. Marseille berada tepat di belakang mereka, tapi selisihnya jauh, yakni 12 poin. Marseille baru punya 59 poin.
Di laga terakhirnya, PSG menghajar tuan rumah Clermont Foot 6-1. Neymar menyumbang tiga gol (1 penalti) dan satu assist, Kylian Mbappe juga tiga gol dan satu assist, sedangkan Lionel Messi tiga assist.
Sementara itu, Marseille baru saja menyingkirkan PAOK Thessaloniki di perempat final UEFA Conference League. Marseille menang 1-0 lewat gol tunggal Dimitri Payet pada leg kedua di Yunani dan lolos dengan agregat 3-1.
Pada pekan ke-11 lalu, PSG dan Marseille bermain imbang. Laga di markas Marseille itu berkesudahan 0-0.
PSG belum tersentuh kekalahan di kandang sendiri di Ligue 1 musim ini (M14 S1 K0, gol 39-8). Itulah salah satu modal mereka untuk meladeni Marseille nanti.
Perkiraan Susunan Pemain
PSG (4-3-3): Donnarumma; Mendes, Kimpembe, Marquinhos, Hakimi; Verratti, Pereira, Gueye; Neymar, Mbappe, Messi.
Pelatih: Mauricio Pochettino.
Info skuad: Paredes (cedera), Draxler (cedera), Ramos (meragukan), Navas (meragukan), Kurzawa (meragukan), Diallo (meragukan), Herrera (meragukan).
Marseille (4-3-1-2): Mandanda; Peres, Caleta-Car, Saliba, Lirola; Gerson, Kamara, Guendouzi; Payet; Dieng, Under.
Pelatih: Jorge Sampaoli.
Info skuad: De la Fuente (cedera), Balerdi (meragukan), Milik (meragukan).
Statistik dan Prediksi Skor
- PSG memenangi 13 dari 15 kandang terakhirnya melawan Marseille di semua kompetisi.
- PSG selalu mencetak minimal 2 gol dalam 13 dari 15 laga kandang terakhirnya melawan Marseille di semua kompetisi.
- PSG selalu menang dalam 7 laga kandang terakhirnya di Ligue 1.
- PSG selalu mencetak minimal 2 gol dalam 16 dari 18 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi.
- PSG selalu mencetak minimal 3 gol dalam 3 laga kandang terakhirnya di Ligue 1.
- Marseille selalu menang dan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 4 laga terakhirnya di Ligue 1.
- Marseille memenangi 8 dari 10 laga tandang terakhirnya di Ligue 1.
- 5 Laga kandang terakhir PSG di Ligue 1 (M-M-M-M-M): 4-0 vs Reimes, 1-0 vs Rennes, 3-1 vs Saint Etienne, 3-0 vs Bordeaux, 5-1 vs Lorient.
- 5 Laga tandang terakhir Marseille di Ligue 1 (K-M-S-M-M): 1-2 vs Lyon, 2-1 vs Metz, 1-1 vs Troyes, 4-1 vs Brest, 4-2 vs Saint Etienne.
Prediksi skor akhir: PSG 3-1 Marseille.
Klasemen Ligue 1
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Neymar dan Mbappe Double Hattrick, PSG Lumat Clermont Foot 6-1
- Terungkap, Ini Alasan Mauricio Pochettino Gagal Jadi Manajer Manchester United
- Mampu Singkirkan PSG dan Chelsea di Liga Champions, Cassano Anggap Ancelotti Cuma Beruntung
- Momen Guling-guling Phil Foden di Atletico vs Man City: Diving, Akting, atau Benar Sakit?
- Lewandowski ke Barcelona? Tak Takut Trauma Ketemu Villarreal di La Liga?
- Adakah yang Lebih Cantik dari Assist Luka Modric?
- Juventus Terkapar, Bayern Kandas, Unai Emery Menyulap Villarreal Jadi Pembunuh Raksasa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Juventus vs Bologna 16 April 2022
Liga Italia 15 April 2022, 16:04 -
Prediksi Manchester City vs Liverpool 16 April 2022
Liga Inggris 15 April 2022, 16:03 -
Prediksi Manchester United vs Norwich City 16 April 2022
Liga Inggris 15 April 2022, 16:02 -
Prediksi Southampton vs Arsenal 16 April 2022
Liga Inggris 15 April 2022, 16:01 -
Prediksi AC Milan vs Genoa 16 April 2022
Liga Italia 14 April 2022, 16:02
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39